Luas wilayah Desa Sido Luhur adalah 471 ha dimana 75% berupa daratan dimanfaatkan sebagai lahan pertanian yang dimanfaatkan untuk persawahan, perkebunan Karet dan sawit dan 25 % untuk Perumahan masyarakat desa.
Iklim Desa Sido Luhur, sebagaimana Desa-Desa lain di wilayah Indonesia mempunyai iklim Kemarau dan Penghujan, hal tersebut mempunyai pengaruh langsung terhadap pola tanam pada lahan pertanian yang ada di Desa Sido Luhur Kecamatan Sukaraja